Pengikut

Selasa, 31 Desember 2024

Refleksi Akhir Tahun

 



Refleksi Akhir Tahun

Karya. Asnati


Dingin malam membungkus, hati terasa sepi 

Merenung sejenak, perjalanan setahun ini 

Sukacita dan duka, bercampur menjadi satu

 Namun, syukur tetap terucap, atas semua yang kudu

Tahun berganti, harapan tetap sama 

Menjadi pribadi lebih baik, itulah cita-cita

 Mari sambut tahun baru, dengan semangat baru 

Tuk meraih mimpi, yang selalu menanti



Curup. Selasa. 31 Desember 2024

@asnati

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Memandang Jembatan Ampera

  Ampera dari Atas Perahu Karya. Asnati Di atas perahu, aku terombang-ambing  Menyusuri Sungai Musi yang tenang dan hening  Di kejauhan, Amp...